Cara memberi file permissions di windows 7 bag 1
Apa itu file permissions di windows ?
Secara garis besar adalah suatu hak kendali atas suatu file atau folder untuk di rename atau di delete dan lainnya. Di operasi sistem windows dan operasi sistem lainnya, menerapkan pengeloaan hak kendali tiap user yang memakai operasi sistem itu.
Maksud dan tujuan adanya pengaturan hak kendali agar user tidak bisa melakukan rename atau delete ( itu yang utama ) oleh karena file tadi sangat penting ada di sistem.
Contohnya, apabila user ke folder C:\Windows\SysWOW64
Dan mencoba rename salah satu file yang ada di folder itu, misalnya file maka
Akan ada suatu kotak dialog peringatan
di bawahnya ada tombol Try again dan Cancel
File odbcad32 ini adalah file berbentuk exe ditandai bagian Type berupa Application, yaitu untuk aplikasi pengelola seting ODBC ( object data base connectivity ).
Apabila file odbcad32, hilang atau diubah namanya, maka tidak akan berfungsi item Data Source di Control Panel\All Control Panel Items\Administrative Tools
Akan tetapi suatu saat secara manual, kita memerlukan setingan file sistem. Bisa jadi salah satu file sistem sudah corrupt atau rusak, sehingga memerlukan ganti dari file sama dari sumber lain, misal download internet.
Klik link ini untuk lanjut baca
Leave a Comment